14 Januari 2026, 7:57 am

Babinsa Peduli, Bantu Guru dan Siswa Bersihkan Halaman Sekolah

Luwu, batarapos.com – Babinsa Koramil 1403-04/Padang Sappa, Serda Dediman, membantu para guru-guru bersama siswa/i SDN 408 Maddanuang yang sedang bekerja Bakti membersihkan halaman sekolah di Dusun Pollo Tondok, Desa Olang, Kecamatan Ponrang Selatan, Kabupaten Luwu, Sabtu (7/11/2020).

Dengan adanya kepedulian seorang Babinsa Serda Dediman sebagai aparat teritorial yang berkeliling memantau wilayah binaan sekaligus membantu para guru-guru bersama muridnya yang sedang membersihkan halaman sekolah.

Siswa/i ini selesai melaksanakan belajar tugas melalui jaringan (online) internet gratis yang disiapkan oleh kepala sekolah.

Para guru-guru selalu mengajak para muridnya selalu menjaga kebersihan di sekitar halaman sekolahnya.

Babinsa Serda Dediman langsung turun tangan membantu serta menjalankan hubungan tali silaturahmi, kekeluargaan bersama para guru-guru sebagai warga binaan.

Kegiatan saling tolong menolong sesama umat manusia adalah sudah kewajiban seorang babinsa dalam segi kegiatan apa pun yang perlu untuk dipertahankan,” ujar Serda Dediman.(Jaya).

BERITA TERKAIT

TRENDING

JARINGAN SOSIAL

38,000FansSuka
263PengikutMengikuti
53PengikutMengikuti
3,190PelangganBerlangganan