28 April 2025, 12:35 am

Polsubsektor Tomoni Timur Naik Status Jadi Polsek, Besok Dikukuhkan

Luwu Timur, batarapos.com – Sejak beberapa tahun berstatus Polsubsektor Tomoni Timur akhirnya akan dikukuhkan menjadi Mako Polsek.

Rencananya, Polsubsektor Tomoni Timur akan dikukuhkan langsung oleh Kapolres Luwu Timur  (AKBP. Indratmoko, S.I.K) menjadi Mako Polsek, Rabu (7/3/21).

Subsektor Tomoni Timur naik status menjadi Mako Polsek, besok rencana dikukuhkan langsung oleh bapak Kapolres” Kata Kapolsek Tomoni Timur (Ipda. Yusmal Yunus).

Polsubsektor Tomoni Timur sebelumnya masuk diwiliyah hukum Polsek Mangkutana termasuk Kecamatan Tomoni dan Kalaena. (**).

BERITA TERKAIT

TRENDING

JARINGAN SOSIAL

3,001FansSuka
263PengikutMengikuti
53PengikutMengikuti
3,190PelangganBerlangganan