13 Februari 2025, 3:02 pm

Kades Tarengge Timur Serahkan Kendaraan Dinas Kepada Ketua BPD

Luwu Timur, batarapos.com – PemdesTarengge Timur khususnya kepala desa menyerahkan langsung kendaraan operasional berupa Sepeda Motor kepada ketua Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Ilyin Badar, S.pd.

Adapun kendaraan Sepeda Motor yang diserahkan adalah Sepeda Motor Yamaha Aerox yang berlangsung di kantor desa Tarengge Timur, kecamatan Wotu, kabupaten Luwu Timur, Senin (7/2/2022).

Kepala Desa Tarengge Timur (Dayus Rantetana) mengatakan, Kami menggunakan dana BHP dalam menganggarkan kendaraan operasional untuk ketua BPD.

Semoga dengan adanya kendaraan operasional ini bisa bermanfaat dan mempermudah segala tugas dan kinerja teman-teman BPD,” ujar Dayus Rantetana.

Tim batarapos.com/Mus

BERITA TERKAIT

TRENDING

JARINGAN SOSIAL

3,001FansSuka
263PengikutMengikuti
53PengikutMengikuti
3,190PelangganBerlangganan