22 November 2024, 4:37 am

Peduli Perekonomian Masyarakat Dimasa Pandemi, Pemdes Tarengge Timur Bagikan Bibit Ikan


 

Luwu Timur, batarapos.com – Pademi covid 19 yang masi melanda Indonesia khususnya wilayah Sulawesi selatan masi saja dirasakan oleh masyarakat khusunya kabupaten luwu timur, sehingga Pemdes Tarengge Timur, kecamatan wotu, memberikan solusi kepada masyarakat yang terdampak dari sisi perekonomian,

Dengan demikian pemerintah desa harus merancang inovasi sebagai solusi agar masyarakat tetap berpenghasilan, dengan membagikan batuan bibit ikan kepada kelompok budidaya ikan

Sehingga segala bentuk aktifitas masyarakat cukup mempengaruhi sisi tingkat perekonomian yang merosot, hal inilah yang menginisiasi pemerintah desa

Kepala desa tarengge timur (Desius Rantetana) mengatakan saya selaku kepala desa sangat merasakan apa yang dirasakan masyarakat desa tarengge timur,

“Pandemi covid ini menguji saya di priode kedua sebagai kepala desa, makanya saya dan pemerintah desa membagikan bibit ikan berikut pakan kepada masyarakat, berharap semoga bisa memberi solusi kepada masyarakat kami, Pembagian bibit ikan ini tersebar se desa tarengge timur, dengan melihat dari berbagai sisi” ungkap kepal desa tarengge timur

Acara pembagian bibit di laksanakan pada hari ini, Senin (23/8/21) dengan mendatangi masyarakat langsung

Turut hadir dalam penyerahan aswaluddin selaku kordinator pendamping desa kecamatan wotu. (Mus)

BERITA TERKAIT

TRENDING

JARINGAN SOSIAL

3,001FansSuka
263PengikutMengikuti
53PengikutMengikuti
3,190PelangganBerlangganan