20 April 2025, 1:43 am

Kapolsek Bone-Bone Sambangi Kantor Camat Tana Lili, Ini Yang Dibahas

Bone-Bone, batarapos.com – Kapolsek Bone-Bone (Akp Harold Kaloari, S.H) sambangi kantor Camat Tana Lili dan bertemu oleh Camat Tana Lili di ruang kerjanya, Rabu (29/1/2020).

Dalam giat tersebut membahas tentang rencana  lokasi pembangunan polsek di Kecamatan Tana Lili serta memberikan pesan pesan kamtibmas dalam lingkungan Kecamatan Tana lili, Kabupaten Luwu Utara.

Harapan Kapolsek Bone-Bone agar membangun kordinasi antara aparatur kecamatan dengan pihak kepolisian polsek Bone-bone.

Adapun yang turut hadir dalam giat tersebut Kapolsek Bone-Bone, Panit Patroli Polsek Bone-Bone serta Camat Tanah Lili. (Drs)

BERITA TERKAIT

TRENDING

JARINGAN SOSIAL

3,001FansSuka
263PengikutMengikuti
53PengikutMengikuti
3,190PelangganBerlangganan