13 November 2025, 6:13 am

Dinas Pertanian Luwu Canangkan Percepatan Tanam Diwilayah Walmas

Luwu, batarapos.com – Pemerintah Kabupaten Luwu melalui Dinas Pertanian melakukan kegiatan Pencanangan Percepatan Tanam untuk Wilayah Walenrang – Lamasi periode musim tanam April-September (Asep)...

Peduli Korban Banjir Luwu Utara, Mahasiswa Suli Bersatu Galang Dana

Luwu, batarapos.com - Bencana adalah peristiwa yang datang tidak disangka-sangka oleh orang-orang, namun bencana ini telah mengagetkan warga sekitar sehingga para warga Luwu Utara semua...

Salurkan BLT-DD Tahap lll, Bupati Luwu Apresiasi Kinerja Kades Bonelemo dan Seppong

Luwu, batarapos.com – Bupati Luwu, H Basmin Mattayang memberikan apresiasi kepada Kepala Desa Bonelemo dan Kepala Desa Seppong atas kinerjanya yang mampu menjadi desa...

Banjir di Luwu Sudah Surut, Masyarakat Mulai Bersihkan Rumah

Liputan : Muh. Erwin Luwu, batarapos.com - Banjir bandang di kecamatan Suli dan Suli Barat, kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan sudah suruh, Sabtu (4/5/2024). Tampak masyarakat mulai...

FKN ke XIII, Kabupaten Luwu Adakan Maccera Tasi’

Luwu, Batarapos.com - Maccera Tasi’ merupakan rangkaian kegiatan Festival Keraton Nusantara ke XIII yang diadakan di kabupaten Luwu, jalan pelabuhan Tpi Ulo-ulo, Selasa (10/9/19). Datu...

Tuntut Pemekaran Luwu Tengah, Mahasiswa Ancam Lumpuhkan Perekonomian Sulawesi

Luwu, batarapos.com - Mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Wija To Luwu menggelar aksi Demo, dalam orasinya, para mahasiswa menuntut pemekaran Luwu Tengah. Mahasiswa juga mengancam...

Total Positif di Luwu 32 Kasus, 1 Orang Ikut Wisata Covid, 1 Orang Dirawat

Luwu, batarapos.com – Memasuki penerapan tatanan normal baru, Jumlah Positif Covid -19 di kabupaten Luwu terus bertambah. Hingga Kamis (2/7/2020), jumlah positif Covid-19 kini menjadi...

Boyke Serahkan 20 Unit Bantuan Sepeda di Bastem

  Luwu, batarapos.com - Selain berprofesi sebagai Produser di tvone Boyke Walfredo juga sebagai salah satu pengurus PESEPEDA (Bike2work) di Jakarta. Pasca tayangnya beberapa bulan lalu...

Antisipasi Kelangkaan BBM Menjelang Lebaran, Kapolres Luwu Inspeksi Mendadak Sejumlah SPBU

Luwu, batarapos.com - Kepala Kepolisian Resor Luwu AKBP Arisandi, S.H, S.I.K., M.Si. melakukan inspeksi mendadak ke sejumlah Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) di...

Berkunjung ke Lokasi Longsor Luwu, Mensos Akan Koordinasi Mentri PUPR dan Menkominfo

  Luwu, batarapos.com - Mentri Sosial Tri Rismaharini berkunjung ke lokasi longsor di Desa Ilanbatu, Kecamatan Walenrang Barat, Kabupaten Luwu, Rabu (6/10). Dalam kunjung mensos, selain...

Dua Hari Ops Patuh, Polisi Keluarkan 95 Surat Tilang

LUWU, batarapos.com - Baru dua hari menggelar operasi patuh 2019, Satuan Lalulintas Polres Luwu, Sulawesi Selatan, sudah menilang sedikitnya 95 pelanggar lalulintas. Kasat Lantas Polres...

Wakil Bupati Luwu Berang, Pendemo Dibubarkan Warga

  Luwu, batarapos.com - Setelah para pendemo memblokade poros Trans Sulawesi selama 8 jam, akhirnya jalan tersebut berhasil dibuka paksa, Kamis (14/11/19) pukul. 22.30 wita. Wakil...

Kabag Program Kanwil Kemenhukam Sulsel Tinjau Lahan Pembangunan Lapas Belopa

Luwu, batarapos.com – Kepala Bagian Program dan Kehumasan Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan Ham (Kemenhukam) Provinsi Sulawesi Selatan, John Batara bersama rombongan mengunjungi...

Pemkab Luwu Kecolongan Lagi, Warga Bebas Borong Gas Elpiji Bersubsidi

  LUWU - Warga di Belopa, kembali kesulitan mendapat gas elpiji bersubsidi atau gas elpiji tiga kilogram, Pangkalan Gas elpiji tiga kilogram di Belopa, Kabupaten...

Bupati Luwu Ikuti Rakornas Terkait Refocusing Percepatan Penanganan Covid-19

Luwu, batarapos.com – Bupati Luwu, H Basmin Mattayang bersama 518 Kepala Daerah (Gubernur, Bupati/Walikota) se Indonesia mengikuti Rapat Konsolidasi Nasional yang dipimpin langsung oleh...

Disambut Ratusan Masyarakat Bengo, Bupati Bone Jalan Sehat di Kampung Baru

Liputan : Yusri Bone, batarapos.com - Ratusan masyarakat kecamatan Bengo, kabupaten Bone, Sulawesi Selatan antusias menyambut kedatangan rombongan Bupati Bone Andi Asman Sulaiman. Kunjungan Andi Asman...

Diangkat sebagai Ketua Dewan Penasehat AMEL Luwu, Ini Harapan Syukur Bijak !

Luwu, batarapos.com - Pandemi covid-19 yang mendera seluruh dunia, yang berdampak langsung terhadap pelaku ekonomi, baik berskala besar terlebih pelaku ekonomi menengah ke bawah. Pelaku...

Ayo Ramaikan Jalan Sehat di Selli, Ada Doorprize dan Bakal Dihadiri Bupati Bone !

Liputan : Yusri Bone, batarapos.com - Pemerintah Desa Selli, Kecamatan Bengo, Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan, bakal mengadakan jalan sehat di jalan poros kampung baru, sebagai...

TRENDING

JARINGAN SOSIAL

38,000FansSuka
263PengikutMengikuti
53PengikutMengikuti
3,190PelangganBerlangganan