Kades Wonorejo Pecat Aparatnya, Wakil Bupati : Itu Sudah Sewajarnya ?
Luwu Timur - Masih terkait pemecatan 4 orang aparat Desa oleh Kepala Desa Wonorejo (Hj. Nurhayati) beberapa hari lalu.
Setelah 4 aparat dipecat, menyusul Sekdes...
Dinas Kominfo Lutim Gelar Penyuluhan Literisasi dan Diseminasi Informasi, Ini Tujuannya
Tomoni, Batarapos.com - Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Luwu Timur menggelar penyuluhan Literisasi dan Diseminasi Informasi yang bertemakan "Literisasi Digital di Era Millennium", yang...
Rayakan 3 Tahun Hari Jadi, D’Colors Coffe Donor Darah dan Sosialisasi Anti Narkoba
Luwu Timur - Genap 3 tahun keberadaan D'Colors coffe di Kecamatan Burau, Luwu Timur Sulawesi Selatan, dibawah pimpinan Sukirman Idris atau yang akrab disapa...
Kajari Lutim Bawa Pulang I Lagaligo, Penonton : Bukan Pale’ Dinas Yang Sponsor
Malili, Batarapos.com - Pentas teater I Lagaligo pulang kampung meriahkan Hari Bhakti Adhyaksa ke 59 tahun 2019 yang berlangsung di halaman Kantor Kejaksaan Negeri...
Kades Lampenai dan Ketua BPD Berkunjung ke Kantor Redaksi Batarapos.com, Ini Tujuannya !
Tomoni, Batarapos.com - Kepala Desa Lampenai, Kecamatan Wotu, Luwu Timur (M. Saenal Bachri) dan Ketua BPD Lampenai (Muh. Akbar Potu) berkunjung ke Kantor Redaksi...
Imbau Tambang Berhenti Operasi, DLH Lutim Pilih Kasih, Ada Apa ?
Luwu Timur, Batarapos.com - Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Luwu Timur dinilai pilih kasih dalam surat imbauannya melalui Sekda Luwu Timur terkait penghentian pengoperasian tambang...
Desa Madani Bentuk Karang Taruna Baru, Persiapan Dirgahayu RI ke 74
Wotu, Batarapos.com - Dirgahayu Republik Indonesia 17 Agustus 2019 terhitung sebulan lagi, rangkaian kegiatan dari segala penjuru nusantara hiasi peringatan tersebut.
Sama halnya Desa Madani,...
Pemkab dan DPRD Luwu Timur Sepakati Pembentukan Desa Arolipu
Malili, Batarapos.com - Pemerintah Kabupaten Luwu Timur bersama DPRD akhirnya menyepakati pembentukan Desa Arolipu Kecamatan Wotu. Hal itu ditandai dengan penandatanganan persetujuan bersama, sekaligus...
Kades Wonorejo Pecat 4 Aparatnya, BPD : Ini Bukan Lagi Soal Dinas Tapi Ditunggangi...
Mangkutana, Batarapos.com - Kades Wonorejo, Kecamatan Mangkutana, Luwu Timur, (Hj. Nurhayati) pecat 4 orang aparat Desanya.
Tindakan pemecatan yang dilakukan oleh Kades tanpa melibatkan BPD,...
Lagi, PT Cipta Aksara Perkasa Bermasalah, Proyek Tak Beres, Hutang Ratusan Juta
Mangkutana, Batarapos.com - Sebelumnya, pada bulan Juni lalu eks karyawan PT Cipta Aksara Perkasa menerima tinju dari salah seorang subkon akibat hutang proyek tak...
Aparat Desa Dipecat Mengadu Ke DPRD, Camat Mangkutana Dinilai Lalai Keluarkan Rekomendasi
Luwu Timur, Batarapos.com - Terkait pemecatan 4 aparat Desa Wonorejo, Kecamatan Mangkutana, Luwu Timur oleh Kepala Desa (Hj. Nurhayati) beberapa hari lalu.
Keempat aparat Desa...
Kades Wonorejo Pecat 4 Aparatnya, Sarkawi Minta DPMD Bentuk Tim
Luwu Timur, Batarapos.com - Alasan tidak mau diajak kerjasama Kades Wonorejo (Hj. Nurhayati) memecat empat orang aparatnya, pemecatan itu juga disetujui oleh Camat Mangkutana...
Ungkapan Terima Kasih Orang Tua Lulu Untuk Pemerintah dan Pihak RSUD I Lagaligo
Towuti, Batarapos.com - Lulu Fitriani (16) penderita malnutrizi atau gizi buruk menghembuskan napas terakhir setelah dirawat di RSUD I Lagaligo selama 11 malam.
Almarhumah Lulu...
Setelah Pecat 3 Aparatnya, Kades Wonorejo Kembali Pecat Aparat Yang Merekamnya
Mangkutana, Batarapos.com - Sangat miris melihat kelakuan Kepala Desa Wonorejo, Kecamatan Mangkutana, Luwu Timur, Sulawesi Selatan, terhadap aparatnya.
Diduga untuk menyelamatkan diri, Kepala Desa Wonorejo...
Ini Bukti Surat Pembelian Tergugat Yang Tidak Diakui Penggugat
Wotu, Batarapos.com - Sengketa lahan antara penggugat (Alm. Samin) dan tergugat (Alm. Samaila) di Dusun Sumbernyiur, Desa Lampenai, Kecamatan Wotu, Luwu Timur, Sulawesi Selatan,...
Tidak Mau Diajak Kerjasama ? Kades Wonorejo Pecat 3 Aparatnya !
Mangkutana, Batarapos.com - Bermula dari pemberitaan pada bulan Maret 2019 lalu, terkait Kepala Desa Wonorejo, Kecamatan Mangkutana, Luwu Timur, Sulawesi Selatan, diduga ambil dana...
Surat Permohonan Tergugat, Terkait Keaslian Surat Tak Digubris Penggugat
Wotu, Batarapos.com - Meski telah bersurat secara resmi ke Mapolres Luwu Timur, terkait permintaan tergugat agar keaslian surat yang digunakan penggugat dimunculkan namun penggugat...
Silaturahmi PT Vale dan Journalist Luwu Timur
Nuha, Batarapos.com - Menjadi agenda rutin, PT Vale indonesia silaturahmi dengan journalist lokal Luwu Timur di Soroako, Kecamatan Nuha, Luwu Timur. Kamis (11/7/19).
Puluhan journalist...